Mempunyai anjing peliharaan yang jinak dan patuh memang sangat di inginkan pemiliknya apalagi anjing yang kita miliki mempunyai kemampuan yang hebat sebut saja bisa menjaga rumah anjing yang bisa mengetahui keneradaan pencuri apalagi anjing tersebut bisa menjaga sang majikanya wah sangat hebat tu anjing.
Untuk menjinakkan anjing sekaligus melatih anjing peliharaan kita tergolong kegiatan yang gampang gampang susah untuk cara gampangnya adalah kita hanya dituntut bisa menyediakan makanan pada anjing tersebut dan ahkirnya anjing kita akan menjadi jinak dengan sendirinya.
Sedangkan cara susahnya adalah kita dihadapkan dengan hewan buas yang mana setiap kali bisa membuat kita ketakutan.
Berikut beberapa kiat sederhana yang bisa lakukan untuk menjinakkan anjing yang terlihat buas diantaranya:
- Langkah pertama adalah dengan cara mengetahui kebiasaan anjing itu sendiri diantaranya adalah makanan yang suka dia makan maupun pola perilaku kebiasaan tidurnya, bila anjing kita suka keluyuran maka ajaklah anjing tersebut jalan jalan dengan cara mengikatnya dengan tali.
- Langkah kedua untuk membuat anjing bisa jinak adalah dengan memberikan perhatian, perhatian disini bersifat tidakan yaitu dengan cara mengelus membelai pada bagian kepalanya.
- Lakukan memberikan makanan dengan cara menyediakan makanan anjing dan sediakan pada tempat makanan anjing tersebut.
- Ingatlah jangan sekali kali memberikan tindakan kasar pada anjing tersebut.