Burung nuri ternate asli maluku

Burung nuri ternate tersebut biasa di panggil masyarakat sekitar dengan sebutan burung kasturi dan banyak kita temukan di alam bebas di kepulauan maluku khususnya ternate dan pulau di sekitarnya burung ini memiliki ciri ciri yang berbeda bila di bandingkan dengan burung nuri kepala hitam ,burung ini merupakan jenis burung yang dilindungi keberadaanya karena saat ini burung tersebut sudah langka akan tetapi banyak juga yang menangkap burung nuri ternate  untuk di perdagangkan biasanya mereka yang menjual burung tersebut membawa hewan yang langka tersebut ke kota ambon.

Untuk ciri ciri burung nuri ternate adalah:

1.Pada bagian tubuhnya lebih besar bila di bandingkan dengan burung perkece
2.Ukuran tubuh yang berjenis kelamin jantan dan betina memiliki ukuran yang hampir sama
3.Tetapi untuk betina badanya agak sedikit kecil bila di bandingkan burung jantan
4.Burung nuri ternate ukuran tubuhnya sama dengan burung nuri kepala hitam

Burung Nuri Tertidur
Sedangkan untuk kicauanya jangan di remehkan burung ini sangat pandai mengeluarkan kicauan yang merdu dan bisa di bilang burung yang cerdas karena mampu menirukan suara suara burung lain yang jenisnya berbeda bahkan burung ini mampu menirukan suara manusia.

Untuk cara merawat burung nuri yang berasal dari ternate ini sangat mudah sekali makanan yang baik untuk burung ini adalah jenis buah buahan kita bisa memberikan makanan pisang, pepaya, melon, semangka tetapi bila kita tidak memiliki buah tersebut maka kita bisa memberikan air saja yang sudah di campur dengan gula supaya rasanya manis.

Kita bisa memberikan makanan susu kaleng burung nuri selain memiliki bulu warna yang indah juga memiliki gaya berkicau yang khas.dan juga burung ini sangat mudah untuk di jinakkan semakin langkanya burung nuri maka tentu saja membuat harganya sangat mahal sekali di pasar burung 1 pasang burung nuri di jual sekitar Rp.1500.000 ini harga yang tidak murah mengingat burung tersebut sudah sangat langka dan masuk dalam hewan langka yang dilindungi oleh negara.
Lebih baru Lebih lama

    Formulir Kontak